Selasa, 21 Mei 2024

Katalog V.6

 




LKPP resmi meluncurkan Katalog Elektronik V.6 dengan membawa berbagai perubahan dan pembaruan yang menarik dalam proses pengadaan barang dan jasa. dalam video ini memuat informasi tentang fitur-fitur baru yang ditawarkan oleh Katalog Elektronik V.6, serta dampaknya terhadap pelaku usaha, khususnya UMK-K, dan ekonomi Indonesia.


Pelaku PBJ Berintegritas, Tolak Gratifikasi !!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar